Promosi Produk dan Jasa di Publikasi Online

Jasa Pengiriman Barang di Indonesia

Jasa pengiriman barang semakin marak digunakan di Indonesia. Pada awalnya adalah POS, dan sekarang sudah banyak pilihan. Di era komunikasi dan transportasi tang maju menjadikan transfer barang dari suatu daerah ke daerah lain semakin mudah. Biasanya perusahaan menggunakan logo Express (cepat), beberapa jasa pengiriman barang di Indonesia yang sering digunakan dan terkenal baik dalam pelayanan.

1. Pos

Jasa POS semakin dibutuhkan di era sekarang ini. Kelebihan Pos di banding perusahaan lain adalah jaringannya dengan seluruh negara dengan tanda kode pos. Perusahaan BUMN ini telah lahir sejak jaman pemerintah Belanda dan sudah mempunyai kantor di setiap kecamatan Indonesia.

2. Tiki - JNE

JNE merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang pengiriman dan logistik yang bermarkas di Jakarta, Indonesia. Nama resminya adalah Tiki Jalur Nugraha Ekakurir dan menjadi salah satu perusahaan kurir terbesar di Indonesia. Agen pengiriman Tiki JNE mudah ditemukan di daerah kota-kota Indonesia.

3. GoGoex Express

Perusahaan jasa expedisi  pengiriman barang di seluruh kota Indonesia melalui jalur darat, cargo laut dan  udara. GoGoex lebih umum digunakan untuk pengiriman barang dalam jumlah besar. Juga melayani pengiriman barang ke luar negri, yang sudah recomended pelayanannya.

Memilih Jasa Pengiriman Yang tepat
Lokasi sangat menentukan dalam pemilihan jasa pengiriman. Untuk lokasi kota antar daerah lebih mudah menggunkan jasa via Tiki-JNE, karena sudah mempunyai cabang-cabang di setiap kota. Kelebihan dalam hal kecepatan pengiriman barang. Untuk daerah desa terpencil ahlinya menjangkau tentunya adalah jasa pengiriman POS
SHARE

Alifan

Hi. I’m . I’m Blogger, Search Engine Optimization, Business and StartUp Enthusiast

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar