Promosi Produk dan Jasa di Publikasi Online

Syarat Membuat Kartu Kredit

Syarat membuat kartu  kredit berdeda dengan membuat kartu tabungan biasa. Fungsi utama yaitu pemberian kredit atau pinjaman kepada pengguna sehingga ditetapkan jumlah bunga tertentu. Perbedaan pokok syarat pengajuan adalah bukti penghsilan. Penyedia kartu kredit bank Mandiri, BRI, BNI, BCA, dll mempunyai syarat minimum penghasialn antara 3-5 juta per bulan. Sebagai contoh berikut ini syarat membuat kartu kredit BNI

Dalam mengajukan permohonan Kartu Kredit BNI, terdapat persyaratan atau ketentuan umum sebagai berikut:

1. Pada saat pengajuan permohonan pertama kali, Anda hanya boleh memilih salah satu jenis Kartu Kredit BNI yaitu Kartu Kredit BNI VISA atau BNI MasterCard.

2.Apabila Anda telah memiliki salah satu jenis Kartu Kredit BNI, maka Anda dapat mengajukan permohonan untuk jenis Kartu Kredit BNI lainnya 1 (satu) tahun kemudian setelah kepemilikan kartu kredit yang pertama.

3. Persyaratan:

Penghasilan
  • BNI VISA/MasterCard Gold: minimum Rp. 45 juta setahun
  • BNI VISA/MasterCard Silver: minimum Rp. 36 juta setahun

Usia (BNI VISA / MasterCard Gold & Silver
  • Pemegang kartu utama : minimum 21 tahun , maksimum 65 tahun
  • Pemegang kartu tambahan: minimum 17 tahun, maksimum 65 tahun

4. Dokumen yang diperlukan
  • Fotokopi Identitas (KTP/SIM/Pasport)
  • KBukti Penghasilan (Slip Gaji, SPT atau bukti penghasilan lainnya) 
  • Fotokopi Akte Pendirian/SIUP/TDP
  • Surat Ijin Profesi (Dokter/Profesional lainnya)
  • Nomor Kartu Kredit Bank Lain dan Info “Member Since”
  • Untuk Dokter/Profesional lainnya dapat berupa fotokopi Tabungan/SPT dan untuk Pengusaha dapat berupa Rekening Koran 3 bulan terakhir/SPT. Bila Anda memperoleh batas kredit Rp 50 juta atau lebih akan diperlukan fotokopi NPWP.
Publikasi terkait : cara membuka rekening BNI Taplus

SHARE

Alifan

Hi. I’m . I’m Blogger, Search Engine Optimization, Business and StartUp Enthusiast

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar